Banyak orang yang saat ini sudah mengenal internet tak terkecuali
anak-anak sehingga banyak perusahaan yang memasang iklan produknya
dengan harapan dapat meningkatkan laba perusahaannya, karena sistem
internet yang menyebar keseluruh negera sehingga dunia ini menjadi
terlihat kecil dimana ada informasi dalam bentuk apapun akan tersebar
luas ke seluruh penjuru dunia jika informasi itu telah masuk ke
internet.
Banyak perusahaan yang memanfaatkan kecanggihan teknologi
itu sehingga muncul bisnis2 di internet diantaranya adalah Paid Review
dan bisnis ini lumayan menjanjikan dari segi income yang dihasilkan
dan untuk persyaratannya saya sudah menjelaskan pada postingan
sebelumnya.
Pada persyaratan tersebut diantaranya adalah review produk
harus berbahasa inggris dan hal ini banyak menjadi kendala terlebih
untuk orang yang tidak bisa bahasa inggris.
Pada kesempatan ini saya
akan memberitahukan kepada kamu cara membuat review produk dalam
bahasa inggris yang aman dan yang penting bukan hasil copy paste.
Caranya adalah sebelumnya kamu cari di google dengan key word free
article baru kamu cari artikel yang sesuai dengan tema produk yang
kamu review ambil beberapa artikel kemudian kalo kamu bisa kamu sadur
berdasarkan artikel tadi menjadi satu buah review yang baru tapi kalo
ga bisa kamu penggal antar paragraf dari artikel tadi hingga menjadi
satu buah review yang baru dan untuk lebih amannya lagi hasil yang
sudah kamu buat tadi kamu translate ke berbagai bahasa dan kembalikan
lagi ke bahasa inggris, Jadi deh. Selamat sekarang kamu sudah punya
review yang baru dan original dan dijamin pasti di approve.
Sekedar
informasi kemampuan bahasa inggris kamu minimal pasif ya..Biar bisa
menyadur artikel berbahasa inggris.
Ok kayaknya cukup
ya..Mudah-mudahan bisa bermanfaat. Selamat mencoba
Cara jitu menggeluti Paid Review untuk yang tidak bisa Bahasa Inggris
Admin, 14 September 2009
Label:
Paid Review
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Comments :
Posting Komentar
Silahkan berkomentar untuk perbaikan Blog ini, No Syara.